Selasa, 02 April 2013
KISAH CINTA SEORANG PELAUT
kisah cinta seorang pelaut yg selalu terhalangi oleh luasnya samudera dan besarnya gelombang serta kencangnya angin...
cinta yg akan selalu ku simpan di dalam lubuk hati yg paling dalam hingga ku bisa memilikimu seutuhnya bahkan hingga nyawa ni berpisah dari raga.
meski orang selalu mengatakan keburukan seorang pelaut, namun ku harap padamu agar engkau selalu percaya pada ku karena aku tak sama seperti yg orang - orang bilang tentang seorang pelaut..
di dalam hati ini hanya ada namamu dan bukan yg lain..
ku harap engkau pun begitu, karna disini ku selalu merindukan diri mu kasih..
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar